Rabu, 22 April 2015

Blueberry Concentrate Green World

Blueberry Concentrate Green World

Blueberry adalah buah liar. Seiring dengan banyaknya orang yang mengkonsumsi dan melakukan penelitian terhadap buah ini, akhirnya ditemukan pentingnya buah blueberry dan  khasiatnya dalam pemeliharaan kesehatan. Tahun 1906 F.V. Coville dari Amerika Serikat pertama kali memulai budidaya buah blueberry. Usaha ilmuwan selama hampir 10 tahun membuat industri buah blueberry mulai berkembang.

Badan Organisasi Pangan dan Pertanian Internasional (FAO) mengkategorikan blueberry sebagai salah satu dari 5 makanan pemeliharaan kesehatan manusia. Blueberry juga merupakan buah bernutrisi generasi ketiga yang mendapat pengakuan dunia. Jepang dan Amerika mengkategorikan buah blueberry sebagai makanan anti kanker. Prancis memasukan ekstrak blueberry ke dalam farmakope Perancis. Tanggal 11 Agustus 2008, presiden Amerika George W. Bush saat menjamu presiden Perancis Nicolas Sarkozy, salah satu menunya adalah blueberry pie yang alami dan sehat.

blueberry concentrate green world















Kata blueberry berasal dari bahasa Inggris yang berarti buah berry berwarna biru. Buah blueberry kaya akan :
  • Asam amino
  • Protein
  • Asam Folat
  • Selulosa
  • Vitamin C
  • Vitamin E
  • Vitamin A
  • SOD
  • Flavonoid
  • Kalium
  • Besi
  • Seng
  • Mangan dan lainnya
Selain kandungan unsur nutrisi dalam blueberry masih terdapat kandungan zat nutrisi yang dinamakan VMA. Termasuk di dalamnya malvidin chloride, peonidin, pyranoside, petunidin, ideain chloride, myricetin dan 15 jenis anthocyanin lainnya. Anthocyanin merupakan komponen spesial yang tidak ditemukan pada tanaman lainnya.

Khasiat utama Anthocyanin pada Blueberry (VMA)

  1. Dapat menembus pembatas darah otak, melindungi saraf otak agar tidak teroksidasi, menjaga kestabilan kinerja otak;
  2. Menetralisir radikal bebas, anti oksidan, meningkatkan kekebalan tubuh;
  3. Efektif melindungi mata, membuat mata jernih, menghilangkan kelelahan penglihatan, mengatur ketajaman pengllihatan;
  4. Menunda penuaan saraf otak, menambah daya ingat, mencegah pikun;
  5. Menurunkan kolesterol buruk, melindungi pembuluh darah, meningkatkan kinerja jantung; dan
  6. Meredakan peradangan dalam tubuh, berkhasiat sebagai anti kanker dan pencegahan kanker.
Ilmu kedokteran saat ini membuktikan anthocyanin yang dikandung blueberry mempunyai khasiat yang lebih kuat dalam membersihkan radikal bebas dibandingkan dengan Vitamin maupun catechin. Sebuah penelitian yang dilakukan kelompok Riset dari Tufts University di Boston Amerika menemukan, tikus yang sudah tua setiap harinya diberi segelas blueberry, kemampuan fisik dan gerak menjadi lebih kuat dibandingkan dengan pesaingnya. Selain itu menjadi lebih pintar dibandingkan dengan tikus yang seumur dan daya ingatnya yang lebih kuat, lebih aktif dan lebih waspada.

Pimpinan laboratorium penelitian neurologi dari USDA Human Nutrition Research Center on Aging Jim Joseph dalam pengujian khasiat blueberry bagi manusia menemukan, orang yang setiap hari mengkonsumsi blueberry memiliki kemampuan motorik yang lebih bagus. Laporan dari National Institutes of Health menyatakan mengkonsumsi blueberry tidak hanya dapat mencegah penyakit yang dikarenakan bertambahnya usia, tetapi juga dapat membantu mengembalikan stamina.

Blueberry telah dinyatakan aman untuk dikonsumsi oleh badan otoritas di berbagai negara. Ekstrak blueberry sama amanya dengan buah blueberry.

Ekstrak blueberry juga mampu mencegah dan menghalangi koagulasi trombosit yang disebabkan oleh kolagen, arachidonic acid maupun adenosine triphosphate. Sebagai hasilnya adalah pembentukan thrombus dan penyempitan pembuluh nadi yang disebabkan oleh koagulasi trombosit dapat dicegah, keaktifan enzim aktif penyebab penyakit pembuluh darah dapat dibatasi, kinerja mikro sirkulasi menjadi membaik, mempertahankan permeabilitas kapiler, mengatur kontraksi pembuluh darah, mempertahankan kestabilan tekanan darah dan melindungi pembuluh darah.

Anthocyanin (VMA) dapat menstabilkan fosfolipid yang terdapat pada sel endotel dan memperkuat kolagen dan mucopolysaccharide untuk menjaga struktur dinding pembuluh nadi, melindungi pembuluh nadi dan pembuluh balik. Anthocyanin juga dapat meningkatkan jumlah Vc di dalam sel, membatasi dan memperbaiki purpura, memperbaiki berbagai gangguan sirkulasi otak dan gejala kinerja pembuluh balik yang menurun serta pelebaran pembuluh vena/ varises vena.

Anthocyanin (VMA) yang terdapat dalam ekstrak blueberry dapat masuk ke dalam sel dan melindungi selaput sel agar tidak teroksidasi oleh radikal bebas, mempunyai efek kuat sebagai anti oksidan dan anti alergi, dapat menembus ke dalam darah dan menembus pembatas sel-sel otak, dapat melindungi saraf otak dari oksidasi, menjaga kestabilan kinerja otak dan melindungi otak dari bahaya bahan kimia dan zat racun. dari khasiat yang disebutkan ini dapat membuktikan dan menjadi alasan mengapa setelah mengkonsumsi anthocyanin (VMA) yang ada pada ekstrak blueberry otak menjadi segar dan kualitas tidur menjadi membaik.

Anthocyanin (VMA) dalam ekstrak blueberry merupakan penangkal sinar matahari yang alami yang dapat mencegah pengaruh buruk sinar UV terhadap kulit. Kulit termasuk jaringan ikat, kolagen dan elastin yang dikandungnya memegang peranan penting terhadap keseluruhan struktur kulit. Sinar matahari dapat membunuh 50% sel kulit manusia. tetapi bila ada perlindungan dari anthocyanin (VMA) yang ada pada ekstrak blueberry, maka terdapat kurang lebih 85% sel kulit bisa terselamatkan. Anthocyanin (VMA) dalam ekstrak blueberry dapat memperbaiki kolagen dan serabut elastin yang terluka, mencegah munculnya keriput dan vesikel/tonjolan pada kulit dan menjaga kelembutan kulit.

Anthocyanin (VMA) dalam ekstrak blueberry dapat memperbaiki kondisi kesehatan kulit dari dalam, memperbaiki mikro sirkulasi pembuluh darah, menambah sirkulasi darah di permukaan sehingga membuat kulit lebih elastis, penyakit kulit dan garis-garis halus berkurang, bahkan dapat menghilangkan bekas luka, flek dan membuat kulit menjadi putih.

Basis Budidaya Organik Buah Blueberry Green World

Presiden Direktur Green World Dr. Li Deming melakukan study di Amerika selama 17 tahun. Beliau adalah lulusan Cornell University yang juga merupakan anggota dari asosiasi blueberry Amerika Utara. Beliau menjabat sebagai profesor khusus di Universitas Pertanian Nanjing, pembimbing Pascasarjana khusus meneliti unsur anti oksidan pada buah blueberry dan khasiat Anthocyanin (VMA) dalam memperbaiki mikrosirkulasi tubuh.

Asal bahan baku blueberry Green World :
Green World Group bekerjasama dengan Dalian University of Technology. Dipimpin langsung oleh Dr. An yang memiliki pengalaman bertahun-tahun dalam meneliti blueberry dan pengalaman dalam budidaya blueberry. Dimulai dengan budidaya blueberry seluas 200 hektar di pinggiran Dalian. Lingkungan, tanah, iklim dan faktor luar lainnya di daerah ini sangat mendukung pertumbuhan blueberry itu sendiri. Dengan bibit blueberry unggul, pemakaian pupuk organik dan bebas polusi. tempat budidaya ini memperoleh sertifikat penghijauan dari Uni Eropa.

Sumber Teknologi :
Produk Green World menggunakan ekstrak blueberry yang diekstrak dengan teknologi infiltrasi mikro molekul bertemperatur rendah, pengeringan beku bersuhu rendah -18 derajat celcius secara penuh melindungi komponen efektif blueberry dan disaat yang sama dapat menjamin standar kebersihan.

Blueberry Concentrate Green World
Konsentrat murni dari blueberry unggul asal Ontario Canada yang bebas polusi dan mengandung kadar antioksidan tertinggi diantara beberapa kelompok buah antioksidan. Diproses dengan teknologi ekstraksi temperatur untuk menjamin kualitas hasil ekstraksi dan dilanjutkan dengan teknologi konsentrat double. Setiap botol (50ml) mengandung nutrisi setara dengan 300mg buah blueberry segar.
blueberry concentrate green world



















Khasiat dan kegunaan Blueberry Concentrate
  • Antikosidan alami yang kuat untuk menjaga kerusakan sel, detoksifikasi, menjaga kesehatan mata, melancarkan mikro sirkulasi, nutrisi alami untuk kecantikan kulit, mempercepat kontraksi usus dan membersihkan bagian usus.
  • Mengatasi penyakit pembuluh darah jantung dan otak (hipertensi, gula darah tinggi, kolesterol)
  • Mengatasi diabetes, kanker, saluran pernafasan kronis, dan penyakit hati.
  • Membersihkan radikal bebas, menjaga kinerja normal sel dan metabolisme tubuh.
  • Menjaga fungsi otak.
  • Melindungi sel dan DNA dari kerusakan, meningkatkan kemampuan jaringan untuk melakukan regenerasi.
  • Membuang zat racun dari dalam tubuh.
  • Memperbaiki sel yang terluka dan membantu pemulihan kesehatan.
  • Melawan penuaan dan penurunan fungsi sel, jaringan dan organ tubuh. 
Kelompok Pemakai
  • Semua orang
Komposisi
  • Buah blueberry segar
Cara Pemakaian
  • 1 botol setiap harinya, dapat disimpan di kulkas untuk yang suka konsumsi dingin.
Isi 10 botol @50ml

Mau sehat dengan ekstrak blueberry Green World ?

Anda dapat pesan dengan menghubungi kami



Hatur Nuhun
Telah berkunjung ke blog kami

 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar